Lulusan dipersiapkan untuk menjadi Ahli Madya Perikanan yang memiliki keahlian dalam hal desain dan modifikasi alat penangkapan ikan, mampu menerapkan teknik dan metode penangkapan serta fishing behavior dan fishing ground. Memiliki keterampilan dalam mengoperasikan alat navigasi elektronik.

Kompetensi Pendukung :

  1. Kemampuan sebagai Ahli Nautika Kapal Ikan (ANKAPIN)
  2. Basic Safety Training (BST) untuk mendapatkan buku pelaut